Cara Membuat Tabel dan Rumus di Ms. Excel


Assalamualaikum, hai semua. Hari ini aku mau tunjukkin tutorial membuat tabel beserta rumus di Microsoft Excel. Selamat membaca :)


Tentang Microsoft Excel

Sebelum ke tutorialnya, microsoft excel itu apa sih? Microsoft Excel adalah sebuah program aplikasi lembar kerja yang dibuat oleh Microsoft Corporation yang bisa dijalankan pada Microsoft Windows dan Mac OS. Fungsi nya yaitu untuk membuat, mengedit, menganalisa, meringkas data yang sifatnya numerik. Microsoft excel juga berfungsi untuk menjalankan perhitungan aritmatika dan statiska.

Selanjutnya aku bahas ke tutorial membuat tabel & rumus di excel yaa.


Cara membuat tabel di Excel

1. Buat judul di cell yg diinginkan
3. Lalu klik merge center untuk memberi posisi tengah di judulnya
3. Kemudian beri nama seperti nomor urut, nama, hasil jumlal, dll di satu baris
4. Dan klik center text dan bottom allign pada menu home
5. Lalu select cell yang sudah dibuat dan pilih all borders pada menu borders


Rumus-rumus di excel

1.  Average: menghitung rata-rata
2. Median: menghitung nilai tengah
3. Max: mencari nilai terbesar
4. Min: mencari nilai terkecil


Berikut ini video saya pakai untuk membuat materi ini. Selamat menyaksikan



Untuk penjelasan mengenai Microsoft Excel sampai sini dulu yaa. Terimakasih sudah membaca.

Comments

Popular posts from this blog

Rangkuman dan PPT TIK Bab 8 - Dampak Sosial Informatika

Pengalaman PTM di SMP Labs